contact
Test Drive Blog
twitter
rss feed
blog entries
log in

Jumat, 11 Juni 2010

Peralatan dan media yang di butuhkan:

1.
Kabel UTP
2.
Konektor RJ45
3.
Tang Crimping
4.
LAN Tester
5.
Gunting

Berikut diagram kabel straight:

Urutan Ujung A

1. Putih Orange
2. Orange
3. Putih Hijau
4. Biru
5. Putih Biru
6. Hijau
7. Putih Coklat
8. Coklat

Urutan Ujung B

1. Putih Orange
2. Orange
3. Putih Hijau
4. Biru
5. Putih Biru
6. Hijau
7. Putih Coklat
8. Coklat

Kegunaan:

1. Menghubungkan PC dengan HUB/Switch.

Diagram Kabel Cross

Urutan Ujung A

1. Putih Orange
2. Orange
3. Putih Hijau
4. Biru
5. Putih Biru
6. Hijau
7. Putih Coklat
8. Coklat

Urutan Ujung B

1. Putih Hijau
2. Hijau
3. Putih Orange
4. Putih Coklat
5. Coklat
6. Orange
7. Biru
8. Putih Biru

Kegunaan:

1. Menghubungkan PC ke PC langsung tanpa HUB/Switch.
2. Menghubungkan HUB/Swicth dengan HUB/Switch.


UNtuk Lebih Jelasnya....KliK aja link ini

http://id.istanto.net/2010/02/26/kabel-straight-dan-kabel-cross/

0

0 komentar:

Posting Komentar

About Me

Links

Followers